Bahan Getuk :
- ½ kg singkong yang sudah dikupas lalu direbus hingga empuk
- Gula merah (gula pasir jika memakai rasa seperti coklat, nangka atau durian)
- Vanili
- Garam
- Kelapa parut
- Air secukupnya (bila diperlukan)
Bahan Tepung :
- 80 gr tepung beras
- 1 sdm tepung terigu
- ½ sdt garam
- Air secukupnya
Cara Membuat :
- Campur semua bahan pencelup lalu aduk rata, sisihkan.
- Panas2 singkong ditumbuk samapi halus bersama gula merah, vanili, garam dan kelapa parut (bila diperlukan diberi air). Bentuk adonan sesuai selera kemudian celupkan ke adonan pencelup.
- Setelah itu goreng hingga kuning kecoklatan, angkat, sisihkan.
Advertisement
NB: Terima kasih atas kunjungannya. Berikan saran dan kritik untuk membangun blog ini.